Gunung di Kalimantan Timur, Berikut Lokasi dan Ketinggiannya

oleh
oleh
Sunrise puncak gunung bawakaerang via @madridista_nugraha

Gunung.id, Samarinda – Belum banyak yang tahu akan keberadaan gunung di Kalimantan Timur bagi pengiat alam bebas yang berasal dari jawa atau bahkan orang kalimantan, berikut daftar gunung yang ada di Samarinda yang menjadi kota besar di Kalimantan Timur.

Baca Juga: Misteri Gunung Bukit Raya

1. Gunung Liang Pran 2,240 mdpl. Kab. Kutai Barat

2. Gunung Menyapa 2,000 mdpl. Kab. Kutai Timur

3. Gunung Latuk 1,850 mdpl. Kab. Melinau

4. Gunung Baayan 1,599 mdpl. Kab. Bulungan

5. Gunung Sombang 1,450 mdpl. Kab. Bulungan

6. Gunung Kaba 1,329 mdpl. Kab. Nunukan

7. Gunung Bulu 1,252 mdpl. Kab. Malinau

8. Gunung Beratus 1,233 mdpl. Kab. Pasir

9. Gunung Lumut 1,233 mdpl. Kab. Pasir

10. Gunung Suwaran 1,230 mdpl. Kab. Berau

Dari deretan gunung yang ada di Kalimantan diatas masih terangat asing namanya bagi para pendaki diluar Kalimantan khususnya namun bagi warga lokal misalnya Samarinda mungkin sudah tidak asing. Di pulau kalimantan sendiri banyak gunung yang bisa kamu daki, dari puluhan gunung yang menjulang di pulau kalimantan gunung Bukit Raya adalah atapnya Borneo.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.