Kebakaran di Gunung Mapongka Tana Toraja

oleh
oleh
Foto:Tajukutama.id

Gunung.id, Tana Toraja – Kawasan Hutan Gunung Mapongka atau Bukit Mapongka mengalami kebakaran (14/09/18) Kendati begitu pemadaman belum bisa dilakukan mengingat kebakaran terjadi pada malam hari namun warga sekitar memantau kebakaran tersebut terlihat jelas.

Baca Juga: Indahnya Lembah Patah Hati Gunung Soputan Minahasa

Kebakaran di Bukit Mapongka mulai terlihat oleh warga habis Sholat magrib dan api terus membesar dan warga serta sukarelawan beserta aparat setempat melakukan penyisiran ke lokasi kebakaran pasalnya bukit mapongka adalah jalur utama menuju bandara buntu kunik (BBK) nantinya, kita harus segera memadamkan api di bukit mapongka – tegas lurah Rantekalua (Yan Robinson).

Perlu diketahui Bukit Mapongka adalah sebuah destinasi wisata alam yang terletak di desa Mapongka, Lembang Marinding, Kecamatan Mengkendek, Kabupaten Tana Toraja. Ketinggian Bukit Mapongka mencapai 1100 MDPL.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.